ANALISIS PUSAT PELAYANAN DI KABUPATEN BELITUNG TIMUR DENGAN METODE INDEKS SENTRALITAS MARSHALL & SKALOGRAM
Kata Kunci:
Pusat Pelayanan, Rencana Tata Ruang Wilayah, Indeks Sentralitas, SkalogramAbstrak
Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik Kabupaten Belitung Timur dan mengetahui kecamatan – kecamatan sebagai pusat pelayanan pertumbuhan melalui kelengkapan fasilitas yang tersedia yang disesuaikan dengan rencana struktur ruang yang terdapat dalam Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Belitung Timur. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data sekunder dengan analisis yang digunakan adalah analisis Indeks Sentralitas dan Skalogram. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Kecamatan yang ada di Kabupaten Belitung Timur dapat dibagi ke dalam 3 (tiga) orde atau hirarki pusat pelayanan sesuai dengan ketersediaan sarana pendidikan, sarana kesehatan dan sarana sosial, perdagangan dan jasa.Dari hirarki tersebut, maka kecamatan Manggar berada pada orde I, Kecamatan Kelapa Kampit & Gantung Berada Pada 0rde 2, dan 4 (empat) kecamatan yakni kecamatan Dendang, Simpang Pesak, Simpang Renggiang Dan Damar berada pada Orde III , hal tersebut dikarenakan ke empat kecamatan ini adalah merupakan kecamatan baru.
Referensi
Ardila, Refika. (2012). Analisis Pengembangan Pusat Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Ban-jarnegara. Economics Development Analysis Journal.1(2).
Asoka, Gilbert W.N. et al. (2013).Effects of Population Growth on Urban Infrastructure and Services: A Case ofEastleigh Neighborhood Nairobi, Ke¬nya.Journal of Anthopology & Archaeology. June 2013 pp. 41-56
Fita, Nofika. (2013). Analisis Pusat Permukiman di Ka¬bupaten Temanggung.
Nemati,Reza. et al. (2014). An Analysis of Disparities in Access to Health Care in Iran: Evience from Lorestan Province. Global Journal of Helath Science. Vol 6 No.5
Srinivasu, B. (2013). Infrastrukture Development and Economic Growth: Prospects and Perpective. Journal of Bussinnes Management& Social Scence Research.Vol. 2 No.1 Januari. 2013.
Badan Pusat Statistik. (2015). Kabupaten Belitung Timur Dalam Angka.
Tarigan, Robinson. (2005). Perencanaan Pembangu¬nan Wilayah (edisi.2). Jakarta : Bumi Aksara.
Peraturan Daerah Kabupaten Belitung Timur Nomor 13 Tahun 2014 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Belitung Timur Tahun 2014 – 2034.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Deevia Archana
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.